Pengumuman Hasil UN SMA 2012

Pengumuman Hasil UN SMA 2012. Hari Senin 26 April 2012, kamu bisa melihat pengumuman hasil kelulusan SMU, MA, SMK, STM, atau SLTA dan SMA sederajat lainnya yang serempak akan dikirimkan ke sekolah-sekolah seluruh tanah air.
Pengumuman Hasil UN SMA 2012
Sebagai anggota Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP) di Jakarta, Mungin Eddy Wibowo menjelaskan bahwa pengumuman kelulusan memang dijadwalkan pada 26 April 2012. "Tetapi kewenangan mengumumkan kepada siswa tetap diserahkan pada kebijakan masing-masing sekolah". Kepada siswa atau siswi yang tidak lulus, Mungin mengatakan bahwa mereka masih bisa mengikuti ujian susulan pada tanggal 10 Mei 2012.

Hal tersebut memang merupakan kebijakan pemerintah untuk memberikan kesempatan kepada siswa / siswi yang tidak lulus UN SMA 2012 untuk mendapatkan ijazah secara formal. Sementara tampat pelaksanaan ujian susulan akan ditentukan oleh masing-masing daerah, yang jelas nanti siswa satu dengan yang lainnya yang berbeda sekolah akan berkumpul menjadi satu untuk bersama-sama melaksanakan ujian susulan. Sementara itu, nilai kelulusan bagi siswa yang mengulang adalah 5,5 dari rata-rata semua mata pelajaran yang diujikan.

Beberapa daerah sudah mulai mengumumkan ke publik berapa persen angka kelulusannya termasuk di Jawa Timur tercatat sebanyak 16.337 murid tidak lulus dari total pelajar yang mengikuti ujian sebanyak 344.908 siswa. Mayoritas murid yang tidak lulus adalah dari kalangan siswa SMK sebanyak 9.782 murid, sesuai pengumuman Dinas Pendidikan Jawa Timur.

Sementara itu, dari Daerah Istimewa Yogyakarta Koordinator Pelaksana UN DIY Baskara Aji menjelaskan, jumlah siswa SMA/MA/SMK DIY yang tidak lulus tahun 2010 mencapai 23,7 persen dari total peserta 39.938 siswa (terdiri dari 19.443 siswa SMA/MA dan 20.495 siswa SMK). Dengan demikian, siswa yang tidak lulus sekitar 8.500 orang.

Informasi mengenai "Pengumuman Hasil UN SMA 2010 26 April 2012" bisa dilihat sepenuhnya di situs atau website resmi Jejaring Pendidikan Nasioal melalui alamat http://jardiknas.depdiknas.go.id/. Sembari kalian menunggu dan melihat hasil pengumuman UN 2012, Anti Login juga sedang nunggu kontes negeriads.com solusi berpromosi selesai.